Berita Utama
Ekonomi
Sosial
Kemnaker Bakal Lahirkan Ribuan Wirausaha Melalui BLK Inkubator
YOGYAKARTA, Suara Jelata – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) bakal mencetak ribuan Tenaga Kerja Mandiri (TKM) dan wirausaha melalui ratusan Balai Latihan Kerja (BLK) Komunitas yang didampinginya untuk menjadi inkubator wirausaha. Hal ini terungkap dalam acara Focus Group Discussion (FGD) Evaluasi Pendampingan BLK Komunitas Menjadi Inkubator Wirausaha di Hotel Grand Mercure, Yogyakarta, Kamis-Sabtu (17-19/10/2024). FGD yang diselenggarakan […]